SEMARTARA, Tangerang (11/10) – Pemprov Banten terus berupaya meningkatkan pelayanan dasar kesehatan bagi masyarakat. Untuk itu, Gubernur Banten Wahidin Halim mengumpulkan seluruh manajemen rumah sakit, baik pemerintah maupun swasta se- Banten di rumah sakit Siloam, Tangerang, Selasa (10/10).
Redaksi Semartara2748 Pos

Dongkrak PAD Sektor Pajak Kendaraan, Samsat Gencar Gelar Razia
SEMARTARA, Serang (11/10) – Pemerintah daerah terus berupaya mendongkrak pendapatan daerah dari sektor pajak kendaraan bermotor. Berbagai upaya dilakukan termasuk melalui operasi gabungan untuk merazia kendaraan yang belum membayar pajak. Kasi Pendataan dan Penetapan UPT Samsat Serang Niti Wardini mengatakan, berdasarkan operasi gabungan yang dilakukan bekerjasama dengan aparat kepolisian…

Rp67 Miliar Anggaran Dindik Terancam Jadi Silpa
SEMARTARA, Serang (11/10) – Dana alokasi khusus (DAK) pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Banten sebesar Rp67 miliar terancam jadi Silpa atau tidak terserap. Itu disebabkan adanya perbedaan dokumen terkait pencairan anggaran DAK 2017. Menurut Kepala Dindikbud Banten Engkos Kosasih, salah satu dokumen yang berbeda tersebut yaitu petunjuk teknis (Juknis) yang dikeluarkan Kemendikdub RI…

Wujudkan Kampung Pemuda Mandiri, Pemkot Beri Pelatihan Kewirausahaan
SEMARTARA, Kota Tangerang (10/10) – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) memberikan pelatihan kewirausahaan kepada 100 remaja di Kecamatan Jatiuwung. Pelatihan tersebut selain untuk membekali para generasi muda dengan berbagai keahlian ‘entrepreunership’…

MA Futuhiyyah II Mranggen Demak Belajar Proses Penyelenggaraan Pemerintahan ke Kemensetneg
SEMARTARA, Jakarta (10/10) – Dalam rangka melakukan dialog secara langsung serta mendapat pemahaman mengenai dunia pemerintahan, 233 siswa Madrasah Aliyyah (MA) Futuhiyyah II Mranggen Demak mengungunjungi Kementerian Sekretariariat Negara (Kemensetneg), Senin (10/10).

Beginilah Curhatan Jokowi di Facebook Ketika Bertemu dengan Ulama di Madura
SEMARTARA, Jakarta (10/10) – Kedatangan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Pulau Maudar, Jawa Timur, ternyata memiliki cerita tersendiri. Terlebih ketika ia bertemu dengan para santri dan ulama di pulau yang terkenal penghasil garam tersebut.

Kenaikan Retribusi KIR Tinggal Menunggu Perbup
SEMARTARA, Tangerang (10/10) – Pengajuan kenaikan retribusi KIR oleh Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Tangerang tinggal menunggu regulau Peraturan Bupati (Perbup), hingga akhirnya bisa diimplementasikan di lapangan. Barhum Wakil Ketua DPRD Kabupaten Tangerang mengatakan, pihaknya sudah melakukan kajian sosiologi dan yuridis mengenai pengusulan kenaikan KIR olrh Dishub.

Diduga Pungli Kades Cibogo Diperiksa Kejari Tigaraksa
SEMARTARA, Tangerang (10/10) – Dengan masih mengenakan seragam kerja, Selasa (10/10), Saprudin diperiksa secara intensif di ruangan Kasie Pidana Khusus Kejari Tangerang. Saprudin (50) Kepala Desa Cibogo, Kecamatan Cisauk, Kabupaten Tangerang ini ditahan karena diduga melakukan pungutan liar (Pungli).

Jokowi Minta Polri Antisipasi Kejahatan Siber dan Jaga Kondusifitas Keamanan Jelang Pilkada Serentak
SEMARTARA, Semarang (10/10) – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta agar pihak kepolisian antisipasi terhadap kejahatan siber. Hal ini disampaikannya saat membuka Apel Kasatwil Kepolisian Negara Republik Indonesia Tahun 2017 di Akademi Kepolisian Semarang, Jawa Tengah, Senin (9/10)

Pemkot Tangerang Sosialisasikan Sedekah Oksigen
SEMARTARA, Kota Tangerang (10/10) – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang kembali suarakan pentingnya peran serta masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan. Hal ini seiring dengan dilaksanakannya sosialisasi Penyusunan Kebijakan Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Tahun 2017 di ruang rapat Ahlakul Karimah pada Senin (9/10).

Tahun Depan, Pemerintah Serahkan 1,2 juta Sertifikat di Jawa Tengah
SEMARTARA, Semarang (10/10) – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) kembali membagikan sertifikat tanah kepada masyarakat sebagai bukti pengakuan atas tanah yang mereka miliki. Kali ini, di Kota Semarang, Jawa Tengah, dibagikan sebanyak 7 ribu sertifikat kepada masyarakat..

Jokowi Yakin Pengembangan Bandara Ahmad Yani Rampung Akhir 2018
SEMARTARA, Semarang (10/10) – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meyakini pengerjaan pembangunan proyek pengembangan Bandara Internasional Ahmad Yani Semarang yang saat ini masih berjalan dapat selesai tepat pada waktunya.

Dugaan Guru Terima Job Kencan alias ‘BO’, Begini Komentar Pemerhati Pendidikan
SEMARTARA, Kota Tangerang (10/10) – Terkait adanya dugaan oknum guru honorer yang mencari uang tambahan dengan cara menerima job kencan alias ‘booking out (BO)’ lewat jasa online di Kota Tangerang, Pemerhati Pendidikan dari salah satu universitas ternama di Kota Tangerang, Eny Suhaeni menilai, ini tanda-tanda rusaknya dunia pendidikan.

Peduli Rohingya, Madrasah di Banten Salurkan Bantuan Rp642 juta
SEMARTARA, Serang (10/10) – Siswa sekolah madrasah dan orangtuanya berhasil mengumpulkan uang peduli muslim Rohingya, Myanmar lebih dari setengah miliar. Uang tersebut dikumpulkan selama satu bulan. Total bantuan dana yang berhasil dikumpulkan sebanyak Rp642 juta.

KPU Terima Pendaftaran Parpol yang memiliki SK Kepengurusan dari Kemenkumham
SEMARTARA, Serang (9/10) – KPU RI telah membuka pendaftaran bagi partai politik (parpol) calon peserta pemilu 2019 sejak 3 Oktober lalu. Sebelum mendaftarkan diri, parpol wajib mengisi seluruh data ke Sistem Informasi Partai Politik (Sipol) dan mengantongi SK Kepengurusan dari Kemenkumham.

Di Serang, Paguyuban Ojek Pangkalan Tolak Ojek Online
SEMARTARA, Serang (10/10) – Keberadaan ojek online di Kota Serang selaku ibukota Provinsi Banten sejak tiga bulan lalu, mulai menuai penolakan dari Paguyuban Ojek Pangkalan Banten. Ojek online dinilai mengancam nasib ojek pangkalan. Penolakan terhadap keberadaan ojek online itu, disuarakan puluhan anggota paguyuban ojek pangkalan di depan Gedung DPRD Banten.

Garuda Indonesia Pensiunkan Pesawat Boeing 747-400 Terakhirnya
SEMARTARA, Tangerang (9/10) – Bersamaan dengan berakhirnya operasional penerbangan haji tahun 2017/1438 Hijriyah, maskapai penerbangan Garuda Indonesia secara resmi pensiunkan pesawat Boeing 747-400 terakhir dengan nomor registrasi PK-GSH, setelah mengoperasikan pesawat tersebut sejak tahun 1994

Jokowi Ingatkan Masyarakat Tak Mudah Terpengaruh Berita Bohong
SEMARTARA, Madura (9/10) – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan masyarakat untuk tidak mudah terpengaruh dengan berita bohong alias ‘hoax’. Hal ini disampaikan saat ia melakukan kunjungan kerjanya ke Kabupaten Sumenep, Madura, Provinsi Jawa Timur, kemarin.

KPU Kabupaten Tangerang Menggelar Verifikasi Parpol
SEMARTARA, Tangerang (9/10) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang menggelar verifikasi aktualiti partai politik di Gedung KPUD di Jalan Raya Tigaraksa, Pemerintah Kabupaten Tangerang, Senin (9/10). “Verifikasi tersebut dilakukan untuk mengantisipasi adanya dukungan palsu pada partai politik. Karena pernah kami dapati KTP nya ada tapi, orang tersebut tak pernah berikan dukungan parpol,”….

DPC PPP Kubu Djan Fariz Nyatakan Dukungan Iskandar Mirsyad untuk Dampingi Zaki
SEMARTARA, Tangerang (9/10) – Dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati Tangerang 2018 mendatang, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kubu Fjan Fariz mengusung Iskandar Mirsyad untuk mendampingin Ahmed Zaki Iskandar.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.